ekspor dan impor, umum

Pilih Mana, Import Via Laut atau Udara ? Simak Dulu Perbedaannya

Pilih Mana, Import Via Laut atau Udara ? Simak Dulu Perbedaannya

Apa saja perbedaan layanan import via udara dan laut yang harus diketahui ? Jasa pengiriman barang import sendiri banyak dipilih karena memudahkan proses penyampaian barang dari produsen ke konsumen. Dalam hal ini pengguna jasa pengiriman akan lebih hemat waktu dan tenaga tanpa harus mengurusi sendiri pengiriman barangnya.

Perbedaan Layanan Import Via Udara dan Laut

Perbedaan Layanan Import Via Udara dan Laut

Dilihat dari transportasi hingga waktu pengirimannya, ada beberapa perbedaan layanan import untuk jalur laut dan udara, seperti yang berikut ini :

  • Dilihat dari transportasinya => Pengiriman barang melalui jalur laut menggunakan kapal kargo dan juga kapal pelni. Sedangkan melalui jalur udara, pengiriman barang import dilakukan menggunakan pesawat kargo
  • Ketepatan waktu => Dibandingkan pengiriman menggunakan kapal, maka pengiriman melalui jalur udara dianggap lebih cepat. Inilah kenapa jika Anda membutuhkan pengiriman barang yang dilakukan secara cepat, maka bisa memilih jalur udara
  • Lokasi pengiriman => Kapal bisa dipilih untuk menjangkau berbagai wilayah, termasuk yang pelosok sekalipun. Sedangkan untuk pesawat, pengiriman bisa dilakukan jika kota yang akan didatangi memiliki bandara yang bisa didarati pesawat
  • Biaya pengiriman => Dibandingkan dengan kapal, layanan import udara memiliki tarif yang lebih mahal. Dengan demikian, Anda juga harus menyiapkan budget yang sesuai sebelum menggunakan jasa satu ini

Keuntungan Menggunakan Layanan Import Udara dan Laut

Keuntungan Menggunakan Layanan Import Udara dan Laut

Ada banyak keuntungan yang bisa Anda dapatkan dengan menggunakan jasa pengiriman, entah dari jalur udara maupun dari laut. Dengan menggunakan jasa pengiriman ini, Anda tidak perlu lagi khawatir pengiriman barang dalam jarak jauh. Dalam hal ini, jasa pengiriman laut maupun udara siap mengirimkan barang sampai di lokasi sesuai dengan perjanjian.

Tarif yang ditawarkan juga beragam. Biasanya, tarif menyesuaikan jenis barang yang akan dikirimkan, berat barang, serta jarak pengantaran. Dengan demikian, Anda juga bisa pilih sendiri jenis pengiriman sesuai dengan budget yang dimiliki.

Layanan Import Udara dan Laut dari Indoforwarding

Layanan Import Udara dan Laut dari Indoforwarding

Dalam mencari jasa pengiriman barang yang terpercaya, tentu Anda tidak boleh melakukannya secara sembarangan. Melainkan, carilah jasa yang mampu melayani dengan baik dan sepenuh hati, seperti halnya jasa pengiriman di Indoforwarding. Kami merupakan salah satu jasa pengiriman barang yang menawarkan banyak kelebihan, seperti yang berikut ini :

  • Telah berpengalaman => Dengan pengalaman yang kami miliki, Indoforwarding siap mengirimkan barang secara profesional dan tentunya aman
  • Terpercaya => Kami merupakan salah satu jasa yang melayani banyak pengiriman berbagai jenis barang. Jika ada pertanyaan mengenai jenis dan proses pengiriman barang, Anda juga bisa langsung konsultasikan dengan pihak kami
  • Tepat waktu => Pengiriman barang dilakukan secara cepat dan juga tepat waktu. Dengan demikian, Anda juga tidak perlu khawatir karena bisa segera mendapatkan barang yang diinginkan
  • Mudah dihubungi => Anda bisa menghubungi kami untuk konsultasi ataupun pemesanan jasa di salah satu kontak yang tersedia

Bagi Anda yang masih bingung ingin menggunakan rute pengiriman laut atau udara, sebaiknya simak dulu perbedaan layanan import via laut dan udara. Dengan demikian, Anda bisa putuskan secara lebih bijak mengenai rute pengiriman yang akan di ambil.

Jasa forwarder door to door di Indoforwarding melayani berbagai pengiriman barang import. Anda bisa hubungi kami melalui panggilan langsung, email, atau bahkan dengan memanfaatkan tombol pesan yang bisa ditemukan di bagian pojok kanan bawah website kami. Kami siap melayani pengiriman barang Anda dengan sepenuh hati dan profesional.

Related Posts

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *